First say to yourself what you would be; and then do what you have to do.”
-Epictetus-
Vihara 1000 buddha di Bandung
Hello World!
Jakarta, 2015
Jujur saja aku lupa nama tempat dan lokasi vihara yang terkenal dengan 10000 patung Buddhanya karena waktu itu di tahun 2011 aku ngikut saja dengan temanku Susanto, Fensi Anni Intan dan Surya Dharman serta William melakukan jelajah objek wisata Bandung. Masuk ke dalam vihara pun karena mengikutin mereka, karena hanya aku dan Muja saja yang Muslim, sedangkan temanku yang lain itu Buddha. Jadi kami berdua ngikut saja meramaikan hehehe 😀
Mungkin teman-teman ada yang tahu nama dan lokasi vihara yang ada di Bandung ini? Identiknya viharanya sangat bersih, tedapat patung sleeping Buddha dari batu di depan vihara terus masuk kedalam vihara banyak sekali patung Buddha disusun di dalam viharanya. Kalau menurutku vihara tersebut seperti mini Bangkoknya Indonesia terus masuk ke dalam bersih dan Asri. Memang jika jalan-jalan bersama terus random itu unik ya?
kuil 1000 patung buddha
Jadi penasaran nama dan tempat vihara Bandung yang memiliki 10.000 patung Buddha. Ada ide?
Emang sudah lama ke sana ya Win?
Uppps sori, 2011 🙂
iya kak 😀
tahun 2011 kak
Lha
Hahaha baru tau di Bandung ada juga 10000 buďdha… di daerah mana Win?
itu dia bu lupa namanya hahaha
Aku nggak tau namanya. Tapi emang terlihat bersih ya
aku juga gak tw nama ama lokasinya kak lupa
5tahun tinggal di bandung, ga tau kalau ada klenteng ini hehe
tapi sayang kak aku lupa namanya
Whaaaaaattt? 10.000 Buddha? Gue yg udah 7 tahun hidup di Bandung, merasa FAIL nggak tau tempat ini.
aku juga lupa nama tempatnya apa matius
Setauku ini nama viharanya Vipassana Graha di jalan kolonel masturi, Lembang
makasih mbak Sugi